Senin, 13 Oktober 2025
Ketua Tim Pembina Posyandu Provinsi Lampung Ibu Mulan Sari Purnama Mirza Memberikan Langsung Bantuan Sosial dalam rangka Pencegahan Stunting di dampingi Oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat, Desa dan Transmigrasi Provinsi Lampung selaku Sekretaris Tim Pembina Posyandu Provinsi Lampung Beserta Jajaran kepada Posyandu dan Masyarakat yang terdapat pada Kelurahan Sumur Batu Kecamatan Teluk Betung Utara.
